Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) TK Negeri 1 Sleman ke-69, sekolah menyelenggarakan kegiatan kunjungan dan bakti sosial ke Panti Asuhan Anak Balita Gotong Royong, Bantul, Yogyakarta. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya menanamkan nilai-nilai...
Berita Terbaru
Read More
Senin, 05 Januari 2026 Hari pertama masuk sekolah pada Semester 2 Tahun Pelajaran 2025/2026 di TK Negeri 1 SlemanĀ berlangsung dengan suasana ceria, tertib, dan penuh semangat. Sejak pagi hari, anak-anak datang ke sekolah dengan wajah gembira, siap kembali belajar...
Pada hari Kamis, 4 Desember 2025, anak-anak TK Negeri 1 Sleman melaksanakan kegiatan outbond di Sobo Ndeso. Sejak pagi, anak-anak sudah tampak bersemangat ketika berkumpul di sekolah untuk bersiap berangkat menggunakan bus. Suasana riang dan penuh antusiasme terpancar dari...























